Menurut penelitian dalam tahun 2019, mandi air panas sebelum tidur dapat meningkatkan kualitas tidur. Orang Jepang melakukan kebiasaan ini selama turun temurun. Mereka juga menemukan banyak alasan lain untuk mandi malam. Berikut alasan orang Jepang lebih suka mandi malam daripada mandi di pagi hari, dilansir : Saat mandi, orang Jepang mengikuti ritual khusus yang terdiri […]